Pentingnya Digital Ethics dalam Penggunaan Internet
Pentingnya Digital Ethics atau Etika bermedia sosial berupa etika dalam berkomunikasi dengan menggunakan kata-kata yang sopan. Perlu diketahui, etika penggunaan media sosial juga harus diperhatikan. Etika dalam penggunaan media sosial ini sangat penting ketika kita berkomentar, memposting, maupun membagikan sesuatu kepada pengguna…