Mengenal Wireframe
Dalam pembuatan desain aplikasi atau website, seorang UI/UX Designer bertugas membuat wireframe. Namun, tahukah kamu apa itu wireframe? Singkatnya, wireframe adalah kerangka website atau aplikasi untuk memberi gambaran struktur desain yang akan dibuat nantinya. Sebelum membahas lebih jauh lagi, tahukan…